Warga Tangerang pasti sudah tidak asing lagi dengan sentra kuliner bernama G-Town Square yang berada di Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. Sejak awal dibuka, tempat ini terus dikembangkan.
Warga Tangerang pasti sudah tidak asing lagi dengan sentra kuliner bernama G-Town Square yang berada di Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. Sejak awal dibuka, tempat ini terus dikembangkan.
Summarecon Mall Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang kembali mengadakan event Xplorasa, 5 tahun setelah festival Xplorasa terakhir pada 2018.
Berawal dari kesalahan saat mencuci baju, sosok seniman Dedi Jauhari mendapat inspirasi untuk berkarya dengan cara baru.
Kreasi kuliner Tangerang terus bermunculan. Salah satunya seperti menu Mie Karet Laksa yang ada di tempat makan Mie Bawang, Jl. Taman Palem Raya No.14B, Wana Kerta, Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang.
Banyak pilihan aktivitas seru yang bisa dilakukan di Summarecon Mall Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang untuk menghabiskan liburan sekolah atau seru-seruan bareng teman dan keluarga.
Bosan dengan suasana bersantap di kota? Coba deh mampir ke Rumah Makan Bale Betawi di Jalan Graha Raya Bintaro, Pondok Aren, Tangsel.
Bermain scooter jadi salah satu hobi atau kegiatan yang unik. Pasalnya, bermain freestyle scooter seperti memadukan trik bermain sepeda BMX dan skateboard.
Tangerang punya banyak hidden gem cafe dengan konsep-konsep unik, yang lokasinya harus masuk ke gang-gang. Seperti La Nuna Cafe di Karang Tengah, Kota Tangerang ini.
Salah satu oleh-oleh khas Tangerang yang bisa kamu bawa ke kampung halaman ataupun untuk dibagikan ke kerabat, rekan kerja, dan lainnya yaitu Kopi Harum Manis.
Dalam rangka merayakan Hari Media Sosial yang jatuh pada 10 Juni 2023, AboutTNG menggelar sebuah acara pentas seni muda-mudi dengan tema “Tangerang Berekspresi” di Taman Elektrik Puspem Kota Tangerang, Sabtu (10/6/2023) malam.