3 Tempat Nongkrong Unik dan Gak Ngebosenin di Tangerang

Bosen nongkrong biasa dan butuh tempat baru yang asik dengan makanan yang unik pula, kami akan berikan beberapa referensi tempat nongkrong unik untuk TNGers. Tidak ada salahnya mencoba suasana baru untuk pengalaman yang lebih seru. Tidak perlu jauh-jauh, Tangerang juga mempunyai banyak tempat nongkrong yang unik dan gak ngebosenin kok, berikut kami berikan 4 referensi untuk TNGers jelajahi. (more…)

Menjadi Berkarya Bukan Bergaya di TNGMagazine Edisi Maret 2018

Masa muda seharusnya menjadi waktu yang penuh dengan nilai-nilai positif, karena manusia yang berada pada usia mulai dari 18 s/d 35 tahun sangat berpotensi mengembangkan segala kemampuan dan potensi yang ada dalam diri. Memaksimalkan kesempatan yang ada untuk menjadi manusia yang produktif dan penuh manfaat. Jangan menghabiskan masa muda dengan penuh gaya tanpa adanya karya, jadilah pemuda yang berkarya dalam bidangnya masing-masing dan pantang menyerah sehingga mampu untuk berprestasi. (more…)