Di Tangerang ada tempat main salju loh! Tepatnya di Trans Snow World yang ada di dalam Transpark Bintaro, Pondok Aren, Tangerang Selatan.
Di Tangerang ada tempat main salju loh! Tepatnya di Trans Snow World yang ada di dalam Transpark Bintaro, Pondok Aren, Tangerang Selatan.
Kalau kalian belum pernah liburan ke luar negeri, cobain deh ke tempat-tempat berikut ini. Rasanya seperti sedang liburan ke luar negeri, padahal cuma di Tangerang aja loh!
Trans Snow World Bintaro resmi dibuka. TNGers tidak perlu jauh-jauh, kini main salju tak perlu repot ke luar negeri karena berbagai wahana khas musim dingin bisa dirasakan di sini.