Menjadi wadah sosial untuk membantu warga Tangerang yang membutuhkan, komunitas Ketimbang Ngemis Tangerang hadir dengan sejumlah programnya, sebagai bentuk uluran tangan dari warga untuk warga.
Menjadi wadah sosial untuk membantu warga Tangerang yang membutuhkan, komunitas Ketimbang Ngemis Tangerang hadir dengan sejumlah programnya, sebagai bentuk uluran tangan dari warga untuk warga.
Freeletics Bareng adalah sebuah komunitas olahraga, sesuai namanya mengutamakan jenis latihan freeletics yang menggunakan berat tubuh sendiri sebagai beban. Jadi dalam latihan ini, tiap orang akan punya challenge masing-masing.
Untuk mewadahi passion warga Tangerang, AboutTNG membentuk beberapa grup sesuai dengan hobi tertentu. Seperti Teman Futsal, Teman Usaha, Teman Kuliner, dan lainnya.
Komunitas Azzura Models Tangerang adalah salah satu wadah bagi TNGers yang memiliki bakat di dunia modelling. Komunitas ini didirikan oleh Risda Atsary pada tahun 2015. Tujuan ia membuat komunitas ini karena Risda tidak bisa mewujudkan mimpinya untuk menjadi seorang model, dikarenakan masalah tinggi badan. Dari situlah Risda berubah pikiran untuk membuka komunitas bagi para model hijab di Tangerang.
Sebagai kota besar, tak heran jika Tangerang memiliki banyak komunitas yang diiniasi anak muda yang ingin berkontribusi untuk membangun kotanya. Salah satunya adalah Tangerang Muda, komunitas yang digagas oleh Erwin Setiawan dan diketuai Charles ini menghimpun pemuda dan pemudi Tangerang yang punya mimpi besar untuk Tangerang. (more…)