Mengusung konsep peduli lingkungan dan kembali ke alam, Kampung Wisata Danau Kalpataru menjadi hidden gem tempat wisata yang sangat menarik untuk dikunjungi di Kota Tangerang.
Mengusung konsep peduli lingkungan dan kembali ke alam, Kampung Wisata Danau Kalpataru menjadi hidden gem tempat wisata yang sangat menarik untuk dikunjungi di Kota Tangerang.
Pemerintah Kota Tangerang terus menambah destinasi wisata sebagai hiburan bagi warga dan pengunjung. Terbaru ada wisata perahu kano di Situ Gede, Modernland.