RSUD Kabupaten Tangerang turut berkontribusi dalam Pemilu 2024, salah satunya dengan menyiapkan layanan khusus konsultasi bagi Calon Legislatif (Caleg) yang gagal terpilih.

Layanan tersebut disiapkan, mengingat banyaknya kasus caleg gagal yang mengalami gangguan kejiwaan tiap kali pemilihan caleg berlangsung.

Persiapannya sudah dari jauh-jauh hari. Sebanyak dua dokter klinik jiwa siap membantu para caleg gagal tersebut nantinya.

Syarat mendapatkan layanan konsultasi kejiwaan gratis tidak ada yang khusus, sama seperti alur pasien pada umumnya.

Selain di RSUD Kabupaten Tangerang, RSUD Balaraja juga telah menyiapkan 1 dokter melayani caleg gagal, namun tidak ada kamar khusus.

Sehingga yang datang untuk konsultasi sistemnya rawat jalan.

There are no comments yet.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked (*).